Jumat, 26 November 2010

STAR WARS #6: Daftar Isi

Menu:

Koar-Koar Redaksi (2), Kisah Perjalanan WARSTC (3), WARSTC Dalam Kenangan (4), Wars Amazing Rally (5), Malam Inagurasi MOS 2010 (6), Langkah Besar Divina Sonora Youth Choir (7), Atrix The Wonder Girl (9), Kilas Balik Sejarah SMP Waringin (10), Menyusuri Langkah Dua Abad Kota Bandung (11), Braga: Jalan Penuh Cerita (12), St. Fransiskus Asisi (13), Puisi Hijau (14), Guru di Hati Para Siswa (15), Empat Mata dengan Pak Kepsek (16), Tim Sekolah (17), Pemilahan Sampah (21), Bekel+Botol=Good Idea (22), Class Day (23), Dua Jawara Sunda SMP Waringin (24), Masalah Seragam SMP Waringin (25), Dari Untuk (26), Horoscope (28), Tamba Ngahuleng (30), Go Green & Adiwiyata (31), Ketika Anak Berbicara Politik (32), Ekspedisi Anak Bawang (33), Komik (37), Tetaplah Tersenyum, Bumiku (38), Puisi Pemulung (40)

Kamis, 25 November 2010

STAR WARS #6: Pengantar

Dari Dapur Redaksi

SMP Waringin menggelar acara besar tahun ini, Waringin Special Talents Competition III (WARSTC III). Tentu saja kami bahagia apabila menjadi bagian acara tersebut. Nah, berkaitan dengan itulah kali ini Star Wars hadir bertepatan dengan acara WARSTC III 2010.

Walaupun hadir bersama WARSTC III, Star Wars edisi 6 ini tidak melulu diisi tulisan mengenai WARTC III. Kami menyajikan Star Wars apa adanya. Bicara tentang SMP Waringin, warga SMP Waringin, guru dan teman-teman kita. Tetapi tidak hanya itu, kami pun menyajikan artikel-artikel lain mengenai remaja, kota Bandung kita tercinta, dan tentu saja serba-serbi yang ada di SMP Waringin.

Ya, akhirnya kami hanya bisa mengucapkan selamat membaca. Kami telah berusaha sekuat tenaga menyajikan yang terbaik. Namun baik-buruknya sajian ini tergantung penilaian pembaca. Oleh karena itu kami mohon maaf apabila banyak terdapat kekurangan. Saran dan kritik kami harapkan karena itulah yang akan membuat kami berubah menjadi lebih baik. Terima kasih.

Salam.

Pemred